Jumat, 03 Februari 2012

SISTEM PERNAFASAN KHUSUS SERANGGA


Sesungguhnya Allah tidak segan membuat perumpamaan seekor nyamuk atau yang lebih kecil dari itu. Adapun orang-orang yang beriman, mereka tahu bahwa itu kebenaran dari Tuhan. Tetapi mereka yang kafir berkata, “Apa maksud Allah dengan perumpamaan ini?”, dengan (perumpamaan) itu banyak orang yang dibiarkan-Nya tersesat, dan dengan itu banyak (pula) orang yang diberi-Nya petunjuk. Tetapi tidak ada yang Dia sesatkan dengan (perumpamaan) itu selain orang-orang fasik”.( Q.S Al-Baqoroh, 2: 26).
Tahukah anda?
Capung  (arthropodo) memiliki stuktur berbentuk spiral yang dibungkus dengan lapisan logam. Ia dapat mengembara dengan kecepatan 25 mil perjam ( 40 km/per jam).Bahkan helikopter  di produksi menggunakan capung sebagai model dan prinsip yang sama.
Serangga hewan kecil tersebut dapat mencapai kecepatan 31 mil per jam (50km/per jam)
Dan lalat  (ordo Diptera) terbang pada kecepatan yang sangat tinggi dibanding ukuran tubuhnya. Kecepatannya mencapai ribuan mil per jam dan  melebihi kecepatan pesawat jet. 
Pesawat jet memerlukan bahan bakar khusus agar dapat terbang dengan kecepatan tinggi. Begitu pula dengan daya terbang capung, serangga dan lalat memerlukan tingkat daya yang tinggi juga membutuhkan sejumlah oksigen yang sangat besar untuk membakar energi. Maha besar Allah,  untuk memenuhi kebutuhan oksigen dalam jumlah yang sangat besar ini Allah telah menciptakan sistem pernafasan yang luar biasa yang terletak di dalam tubuh lalat, capung dan serangga lainnya. (Harun Yahya, Keajaiban Desain Alam, 2002)     


Tidak ada komentar:

Posting Komentar